- Level Foundation
- Duration 10 hours
- Course by Google
-
Offered by
About
Ini adalah materi kedelapan dalam program Google Data Analytics Certificate (Sertifikat Analisis Data Google). Anda akan berkesempatan untuk menyelesaikan studi kasus yang sifatnya opsional, yang akan membantu mempersiapkan diri Anda dalam mencari pekerjaan di bidang analitis data. Studi kasus biasanya digunakan oleh pemberi kerja untuk menilai keterampilan analitis. Di studi kasus ini, Anda akan memilih sebuah skenario berbasis analitis. Anda kemudian akan mengajukan pertanyaan, mempersiapkan, memproses, menganalisis, memvisualisasikan, dan bertindak berdasarkan data dari skenario tersebut. Anda juga akan mempelajari keterampilan lain yang berguna untuk mencari pekerjaan melalui video berisi pertanyaan dan jawaban yang umum dalam suatu wawancara, bahan yang bermanfaat untuk menyusun portofolio secara online, dan banyak lagi. Para analis data Google akan mengajarkan dan memberi tahu Anda berbagai cara untuk menyelesaikan tugas umum analis data dengan menggunakan peralatan dan referensi materi terbaik. Pembelajar yang menyelesaikan program sertifikat ini akan memiliki bekal yang cukup untuk melamar kerja sebagai analis data tingkat pemula. Tidak perlu pengalaman apa pun. Di akhir materi ini, Anda akan: - Mempelajari manfaat dan kegunaan studi kasus dan portofolio dalam pencarian kerja. - Mengeksplorasi skenario wawancara kerja di dunia nyata dan pertanyaan yang umum di suatu wawancara. - Mengetahui bagaimana studi kasus dapat menjadi bagian dari proses wawancara kerja. - Memeriksa dan mempertimbangkan skenario studi kasus yang berbeda-beda. - Berkesempatan untuk menyelesaikan studi kasus Anda sendiri untuk portofolio Anda.Modules
Pengantar proyek akhir
1
Discussions
- Perkenalkan diri Anda
2
Videos
- Memperkenalkan proyek akhir
- Rishie: Apa yang dicari pemberi kerja dari analis data
2
Readings
- Silabus materi
- Jelajahi beberapa portofolio di dunia nyata
1
Quiz
- Jurnal Data: Bersiap untuk proyek akhir Anda
Contoh kasus untuk analis data
1
Videos
- Yang terbaik di kelasnya
3
Readings
- Checklist portofolio dan studi kasus Anda
- Meninjau kembali jalur karier dalam data
- Langkah selanjutnya
1
Quiz
- Uji pengetahuan Anda tentang studi kasus profesional
Langkah awal
1
Videos
- Memulai studi kasus
2
Readings
- Pengantar untuk membangun portofolio
- Langkah selanjutnya, memilih jalur
Studi kasus jalur 1: Bekerja dengan pertanyaan dan dataset yang sudah ada
2
Discussions
- Studi kasus 1: Bagaimana bisnis berbagi sepeda menavigasi kesuksesan?
- Studi kasus 2: Bagaimana perusahaan kesehatan bisa bermain dengan cerdas?
3
Readings
- Detail jalur 1
- Studi kasus 1: Bagaimana bisnis berbagi sepeda menavigasi kesuksesan?
- Studi kasus 2: Bagaimana perusahaan kesehatan bisa bermain dengan cerdas?
Studi kasus jalur 2: Memilih pertanyaan dan dataset secara mandiri
1
Discussions
- Studi kasus 3: Ikuti jalur studi kasus Anda sendiri
3
Readings
- Detail jalur 2
- Studi kasus 3: Ikuti jalur studi kasus Anda sendiri
- Referensi untuk mengeksplorasi studi kasus lainnya
Membagikan studi kasus dan portofolio
1
Discussions
- Opsional: Membagikan portofolio Anda kepada orang lain
2
Videos
- Potensi tak terbatas dengan studi kasus analitis
- Membagikan portofolio
1
Readings
- Membuat portofolio online
2
Quiz
- Aktivitas langsung: Menambahkan portofolio Anda ke Kaggle
- Uji pengetahuan Anda tentang menyelesaikan studi kasus
Membagikan pekerjaan Anda kepada perekrut
1
Videos
- Membahas portofolio Anda
1
Readings
- Pengantar untuk membagikan pekerjaan Anda
1
Quiz
- Refleksi Diri: Perbaiki portofolio Anda
Dalam wawancara
3
Videos
- Video skenario: Pendahuluan
- Video skenario: Studi kasus
- Video skenario: Pemecahan masalah
4
Readings
- Proses wawancara
- Pengenalan video skenario
- Pitch yang baik
- Tips utama untuk wawancara yang sukses
1
Quiz
- Uji pengetahuan Anda tentang teknik wawancara yang efektif
Sebelum menerima pekerjaan
2
Videos
- Video skenario: Menegosiasikan persyaratan
- Nathan: VetNet dan memberikan saran kepada para veteran
1
Readings
- Sebelum Anda menerima pekerjaan, negosiasikan kontrak
Kesimpulan program
1
Discussions
- Jelajahi Bursa Kerja
3
Videos
- Selamat, Anda telah menyelesaikan proyek akhir!
- Dari kami semua...
- Menjelajahi Peluang Profesional
3
Readings
- Tampilkan karya Anda
- Klaim lencana Sertifikat Analisis Data Google
- Mendaftar ke platform Big Interview
2
Quiz
- Apakah Anda menyelesaikan sebuah studi kasus?
- Checklist di akhir sertifikat
Auto Summary
Discover the dynamic world of data analytics with the engaging course "Proyek Akhir Analitis Data Google: Selesaikan Sebuah Studi Kasus." This is the eighth module in the comprehensive Google Data Analytics Certificate program, designed to equip you with essential skills for a career in data analytics. Immerse yourself in an optional case study that simulates real-world scenarios, allowing you to hone your analytical skills. You'll learn to ask critical questions, prepare, process, analyze, visualize, and act on data, emulating the tasks of a professional data analyst. This hands-on experience is invaluable for job seekers, as employers often use case studies to assess candidates' abilities. Alongside the case study, you'll gain insights into job search strategies, including common interview questions and effective portfolio creation. Google's data analysts will guide you through these processes, sharing best practices and tools to help you succeed. This foundational course, offered by Coursera, spans approximately 600 hours and caters to beginners with no prior experience required. Subscription options include Starter and Professional plans, making it accessible for a wide range of learners. By completing this course, you'll be well-prepared to apply for entry-level data analyst positions, equipped with practical experience and a polished portfolio to showcase your skills. Whether you're new to the field or looking to enhance your capabilities, this course provides the knowledge and confidence to advance your career in data analytics.

Google Career Certificates